Rangkaian Pembagi Tegangan

PENGKONDISI SINYAL: Prinsip Pengkondisian Sinyal Rangkaian Pembagi Tegangan   Rangkaian pembagi tegangan digunakan untuk mengkonversi perubahan resistansi menjadi perubahan tegangan. Gambar 1 memperlihatkan sebuah rangkain pembagi tegangan sederhana. Tegangan pada keluarannya diberikan oleh : dengan : VS = tegangan catu Continue reading Rangkaian Pembagi Tegangan

Prinsip Pengkondisian Sinyal

PENGKONDISI SINYAL: Prinsip Pengkondisian Sinyal Rangkaian Pembagi Tegangan   Seringkali, pilihan mengenai karakteristik suatu sensor terhadap variabel masukan sangatlah terbatas, sehingga diperlukan adanya suatu pengkondisian sinyal. Pengkondisian sinyal ini berkaitan dengan operasi-operasi yang dikenakan pada sinyal guna mengkonversi sinyal tersebut Continue reading Prinsip Pengkondisian Sinyal

Sensitivitas dan Linieritas

Sensor & Transduser Sensor Characteristics – Sensor Transfer Function – Full Scale Input and Output – Akurasi – Sensitivitas dan Linieritas – Tanggapan Waktu Sensor         Reference: Sensor & Transducer Handbooks       Sebelumnya << Download Continue reading Sensitivitas dan Linieritas

Physionet, Resource Penyedia Sinyal Biomedik

Anda ingin melakukan penelitian di bidang teknik biomedik tapi tidak mempunyai data atau sinyal biomedik? Jangan khawatir. Ada sebuah situs, yaitu Physionet, yang menyediakan berbagai rekaman sinyal biomedik dalam bentuk data digital yang dapat Anda download secara gratis. PhysioNet  adalah Continue reading Physionet, Resource Penyedia Sinyal Biomedik